Rabu, 18 Februari 2009

Apakah komputer itu?

Apakah komputer itu?mengapa ia dapat begitu mempengaruhi kehidupan banyak orang?pertanyaan ini acapkali membanjiri isi otak saya,dan lucunya lagi,untuk mencari jawaban dari pertanyaan ini ternyata saya harus menggunakan komputer lagi(dengan browsing)benar-benar hal yang aneh tapi ajaib,setelah sedikit berseluncur di dunia maya saya mendapati bahwa Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Asal mulanya, pengolahan informasi hampir eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika.Sekalipun demikian saya yakin jawaban atas pertanyaan tersebut belum cukup memuaskan dahaga para orang-orang kritis yang memiliki pertanyaan yang sama dengan saya,tetapi saya rasa itu adalah definisi universal tentang komputer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar